Hari kedua SEAMS School 2025 di Institut Teknologi Sumatera (Itera) dimulai dengan sarapan pagi di asrama, diikuti dengan perjalanan menuju Gedung F di Ruangan F108 dengan bus kampus. Kelas pertama dimulai dengan topik “Probability Theory” yang dibawakan oleh Dr. Utriweni …
Pembukaan acara Southeast Asian Mathematics Society (SEAMS) School 2025 di Institut Teknologi Sumatera (Itera) berlangsung dengan meriah. SEAMS School kali ini mengangkat topik “Stochastic Processes and Applications” dan diikuti oleh peserta dari berbagai negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia, Filipina, …
Hari ini, Jum’at, 18 Juli 2025 merupakan salah satu hari terbaik untuk Himpunan Mahasiswa Matematika Institut Teknologi Sumatera (Himatika Itera). Didampingi oleh Koordinator Program Studi (Kaprodi) Matematika Itera, Bapak Dr. Rifky Fauzi, S.Si., M.Si. dan dua orang perwakilan Dosen Program …
Kabar gembira untuk mahasiswa/i terbaik di Indonesia dan regional ASEAN! Karena antusiasme yang luar biasa, periode pendaftaran untuk SEAMS School on Stochastic Processes: Theory and Applications kini diperpanjang. Ini adalah kesempatan langka bagi mahasiswa/i dan peneliti muda bertalenta untuk mempelajari …
Institut Teknologi Sumatera (Itera) kembali menggelar Sidang Terbuka Wisuda Periode ke-22 yang diselenggarakan Sabtu, 12 Juli 2025 di Pelataran Gedung Laboratorium Teknik OZT Itera dengan mengukuhkan 555 wisudawan/ti. Sebanyak 84 orang lulusan berasal dari Fakultas Sains (FS) dengan 22 lulusan …
Lampung Selatan, 23 April 2025 Program Studi Matematika Institut Teknologi Sumatera (ITERA) kembali menunjukkan komitmennya dalam menjalankan Tri Dharma Perguruan Tinggi melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di SMA IT Baitul Jannah, Bandar Lampung. Kegiatan ini mengusung tema “Asesmen Keterampilan Matematika …
Halo, Sobat Matematika! Kali ini, kita akan mengenal kisah inspiratif Syatibi Abdurrohman, mahasiswa Matematika 2021 yang akrab disapa Boyyy (ingat, “y”-nya tiga!). Dalam sebuah kesempatan emas, Boyyy berangkat ke luar negeri untuk mengikuti program bergengsi di bidang Matematika, yaitu School …
Tepat hari ini, Sabtu, 26 April 2025, Institut Teknologi Sumatera (Itera) menggelar Sidang Terbuka Wisuda ke-21 dengan mengukuhkan sebanyak 918 lulusan di pelataran Gedung Laboratorium Teknik OZT. Wisuda kali ini, Fakultas Sains berhasil meluluskan 173 orang wisudawan/ti. Program Studi Matematika …
Program Studi Matematika Institut Teknologi Sumatera (ITERA) berhasil meraih peringkat kedua dalam Anugerah Humas ITERA 2024 untuk kategori Pengelolaan Laman Program Studi Terbaik. Penghargaan ini diberikan langsung oleh Rektor ITERA dalam rangkaian acara Dies Natalis ke-9 ITERA sebagai apresiasi atas …
Program Studi Matematika ITERA menggelar Kuliah Umum Metode Numerik pada hari Kamis, 19 September 2024. Kuliah umum diadakan di Gedung E, tepatnya di Ruang Aula pada pukul 13.30 dengan mengundang Prof. Thomas Goetz sebagai narasumber. Prof. Thomas merupakan salah satu …








